WORKSHOP PEMBELAJARAN BERMAKNA DENGAN LITERASI NUMERASI SERTA REFLEKSI PEMBELAJARAN
Training Kit
Deskripsi
WORKSHOP PEMBELAJARAN BERMAKNA DENGAN LITERASI NUMERASI SERTA REFLEKSI PEMBELAJARAN
🎁 Bonus :
1. Soal soal berbasis Literasi dan Numerasi untuk Semua Jenjang Sekolah
2. Soal-soal standar PISA
3. Instrumen refleksi pembelajaran
4. Pembuatan soal berbantuan AI
👑 Narasumber : Dr. Hj. Sugiarti, M.Pd
🎙️Moderator : Reny Andriani, M.Pd
🗓️ Hari : Minggu - Rabu
🗒️ Tanggal: 3 - 6 November 2024
🕑 Waktu:
* Sesi Zoom Meeting Pemaparan Materi dari Narasumber pada tanggal 3 - 4 November 2024 Pukul 19.30 s.d. 21.30 WIB.
* Sesi Zoom Meeting Tanya Jawab & Diskusi pada tanggal 5 - 6 November Oktober 2024 Pukul 19.30 s.d. 21.30 WIB.
* Tanya Jawab & Diskusi di Grup WA dan Padlet pada tanggal 5 - 6 November 2024 Pukul 08.00 s.d. 17.00 WIB.
📝 LIST MATERI
1. Pendahuluan
2. Konsep literasi membaca dan Numerasi
3. Konsep Literasi dalam pembelajaran dan penilaian
4. Penguatan kompetensi literasi membaca
4. Alur penyusunan instrumen berbasis literasi Numerasi
5. Model soal literasi numerasi
6. Refleksi pembelajaran
🩸 Fasilitas :
1️⃣ Sertfikat 32 JP yang bisa dicek keasliannya di Website KF Academy
2️⃣ Training Kit terdiri dari: Surat Undangan, Flyer, Rekaman Zoom Hari ke 1 sampai ke 4, Daftar Hadir, Materi, Contoh Laporan Pengembangan Diri, Dokumentasi Workshop, Padlet untuk Tanya Jawab, dan Hasil Penugasan
3️⃣ Zoom Meeting kapasitas besar
4️⃣ Grup Whatsapp untuk tempat bertanya dan berdiskusi dengan Narasumber